Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Foto

Dorong Warga Kelola Sampah Organik, Kelurahan di Bandung Bagikan Ember Kompos

25 November 2023 | 16.00 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 4

Warga membuka ember komposter program Kang Empos yang berisi sekam, tanah kompos, dan karung, di wilayah Kelurahan Merdeka, Kecamatan Sumur Bandung, di Bandung, Jawa Barat, 25 November 2023. Ember komposter program pengelolaan sampah Kang Empos ini mengharuskan warga untuk mengurai sampah organik atau sisa makanan di tingkat rumah tangga. TEMPO/Prima mulia'

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 4

Warga mencoba tata cara penggunaan ember komposter saat sosialisasi program pengolahan sampah Kang Empos di wilayah Kelurahan Merdeka, Kecamatan Sumur Bandung, di Bandung, Jawa Barat, 25 November 2023. Mulai Januari 2024, petugas sampah hanya akan mengambil sampah plastik atau residu dari rumah-rumah warga. TEMPO/Prima mulia

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 4

Petugas membawa ember-ember komposter untuk dibagikan ke warga di wilayah Kelurahan Merdeka, Kecamatan Sumur Bandung, di Bandung, Jawa Barat, 25 November 2023. Sampah organik yang telah diolah sendiri bisa dipakai untuk kompos atau disetorkan ke kantor kelurahan. TEMPO/Prima mulia

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 4

Warga menyimak penjelasan Lurah Merdeka, Kecamatan Sumur Bandung, di Bandung, Jawa Barat, tentang penggunaan ember komposter Kang Empos, 25 November 2023. Ember komposter program pengelolaan sampah Kang Empos ini mengharuskan warga untuk mengurai sampah organik atau sisa makanan di tingkat rumah tangga. TEMPO/Prima Mulia

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus