Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Foto

Eksotisme Alam di Lereng Gunung Dempo Pagaralam

13 Mei 2024 | 17.20 WIB

Image of Tempo
Perbesar
Foto 1 dari 4

Hamparan hijau perkebunan teh di lereng Gunung Dempo, Sumatera Selatan menjadi salah satu daya tarik wisatawan saat berkunjung ke kota Pagaralam. Destinasi ini berjarak sekitar 8 jam perjalanan darat dari kota Palembang ke arah Bengkulu. TEMPO/Parliza Hendrawan

Image of Tempo
Perbesar
Foto 2 dari 4

Kota Pagaralam identik dengan destinasi wisata alam. Selain menikmati eksotisme Gunung Dempo, saat di Pagaralam, pelancong dapat pula bersantai di Riversides Dusun Camp. Di sini wisatawan dapat mandi di sungai, bermain motor ATV hingga kemping di pinggir sungai. TEMPO/Parliza Hendrawan

Image of Tempo
Perbesar
Foto 3 dari 4

Selain penghasil daun teh, dari lereng Gunung Dempo, Pagaralam juga menghasilkan biji kopi berkualitas. Saat ini harga kopi sedang tinggi-tingginya yang mencapai Rp60 ribu per kilogramnya. Selain untuk memenuhi kebutuhan lokal, kopi Pagaralam juga menembus pasar nasional hingga ekspor. TEMPO/Parliza Hendrawan

Image of Tempo
Perbesar
Foto 4 dari 4

Bermalam di Villa Gunung Gare lereng Gunung Dempo menjadi pilihan sebagian wisatawan saat berkunjung ke kota Pagaralam. Selain dapat memandangi hamparan kebun teh, dari Villa pelancong dapat memanjakan matanya dengan melihat hamparan kebun bunga dan sayuran. TEMPO/Parliza Hendrawan

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus