Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

prelude

Berlari Tanpa Cedera

16 Agustus 2012 | 00.00 WIB

Image of Tempo
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

BANYAK cara agar terhindar dari cedera saat berlari. Tak cuma melakukan peregangan, pintar-pintar memilih sepatu buat lari juga berpengaruh terhadap kenyamanan. Inilah beberapa tip buat Anda.

1. Kenali sepatu lari Anda

Sepatu lari di jalan atau trotoar: digunakan buat berlari di permukaan jalan yang cukup rata

  • Sepatu harus ringan dan fleksibel
  • Sepatu harus empuk
    Sepatu lari di medan berat: digunakan buat rute di bukit atau pegunungan
  • Sepatu harus diperkuat sol luar yang kukuh agar cengkeraman lebih solid
  • Harus memberikan stabilitas dan perlindungan kaki bagian bawah

    2. Kenali kakimu

    Bentuk engkel:

    Roll in:
    pilih sepatu yang bisa mengontrol gerakan dan stabilitas ekstra
    Roll out:
    pilih sepatu yang empuk dan fleksibel

    3. Pahami tujuan lari

  • Buat bersenang-senang sekaligus menjaga kebugaran--->sepatu jarang dipakai
  • Untuk meningkatkan kecepatan--->sepatu sering digunakan
  • Untuk memompa daya tahan--->sepatu harus nyaman buat jarak jauh
  • Latihan maraton atau triatlon--->sepatu harus empuk dan fleksibel

    482-804 kilometer
    saat yang tepat buat ganti sepatu Anda

    4. Ketahui fakta sebelum lari

    Rekor dunia lari 100 meter
    9.58 detik

    Rekor dunia jalan 50.000 meter
    3:35:27.2

    Rata-rata panjang kaki pria
    26,289 sentimeter

    Jalan kaki
    10.000 langkah per hari = 160.934,4 kilometer atau 4 kali keliling bumi jarak jalan kaki yang ditempuh seumur hidup Anda

    Keringat
    250.000 kelenjar keringat kaki memproduksi 0,5 liter keringat per hari

    Saat berlari
    Tekanan terhadap kaki 3-4 kali berat badan

  • Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

    Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

    Image of Tempo
    Image of Tempo
    Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
    • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
    • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
    • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
    • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
    • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
    Lihat Benefit Lainnya

    Image of Tempo

    Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

    Image of Tempo
    Logo Tempo
    Unduh aplikasi Tempo
    download tempo from appstoredownload tempo from playstore
    Ikuti Media Sosial Kami
    © 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
    Beranda Harian Mingguan Tempo Plus